Responsive Advertisement

Pengertian las GMAW

Pengelasan GMAW(gas metal arc welding) disebut juga MAG(metal active gas) atau las MIG (metal inert gas) adalah saalah satu proses pengelasan yang menggunakan sumber panas dari energi listrik yang dirubah atau dikonversi menjadi energi panas,pada proses pengelasan GMAW ini menggunakan kawat las yang digulungbdalam suatu roll dan menggunakan gas sebagai pelindung.

Perbedaan las MAG dan las MIG
Las MAG adalah jenis pengelasan GMAW yang menggunakan gas Co2 sebagai bahan pelindung
Las MIG adalah jenis pengelasan GMAW yang menggunakan gas argon dan helium  sebagai bahan pelindung

Posting Komentar

0 Komentar